Bawal Bakar Pedas Manis.
Kamu dapat menyiapkan Bawal Bakar Pedas Manis hanya dengan menggunakan 10 bahan dan 4 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk membuatnya, bikin Bawal Bakar Pedas Manis yuk!
Bahan-bahan Bawal Bakar Pedas Manis
- Dibutuhkan 1/2 kg bawal uk kecil.
- Gunakan 1 buah Jeruk nipis.
- Gunakan 1 pinch garam.
- Diperlukan Bumbu bakar, haluskan.
- Siapkan 4 siung bawang merah.
- Gunakan 3 siung bawang putih.
- Dibutuhkan Seruas kecil kunyit.
- Siapkan 1 sdt ketumbar.
- Siapkan Cabe rawit/keriting sesuai selera (sy gapake krn utk anak2).
- Diperlukan sesuai selera Saus pedas manis, kecap, saus tiram.
Cara membuat Bawal Bakar Pedas Manis
- Marinade ikan dg jeruk nipis dan garam, sisihkan..
- Haluskan bumbu bakaran ikan, lalu tumis dg minyak hingga wangi..
- Bila sudah matang, tambahkan saus2 dan sedikit air. Masak hingga mengental. Tes rasa.
- Susun ikan di grill pan/teflon. Oles2 semua sisi ikan dg bumbu oles. Panggang dg api kecil. Jgn sering dibolak balik krn ikan bisa hancur. Cukup satu kali balikan saja. Pastikan matang, lalu sajikan hangat2 ^^.