Ikan Nila Merah Asam Manis.
Kalian dapat memasak Ikan Nila Merah Asam Manis hanya dengan menggunakan 15 bahan dan 8 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk membuatnya, yuk kita coba resep Ikan Nila Merah Asam Manis!
Bahan Ikan Nila Merah Asam Manis
- Sediakan 1/4 kg ikan nila merah (dapet 2 ekor).
- Gunakan 1/2 bagian bawang bombay.
- Dibutuhkan 5 siung bawang merah.
- Sediakan 2 siung bawang putih.
- Gunakan 3 bh cabe keriting merah.
- Dibutuhkan 1 bh tomat.
- Siapkan 1 sdm kecap manis.
- Dibutuhkan 1 sdt saus tiram.
- Diperlukan 3 sachet kecil saus sambal.
- Sediakan 2 sdm saus tomat.
- Diperlukan secukupnya Garam, kaldu bubuk.
- Sediakan secukupnya Air.
- Gunakan Minyak goreng utk goreng ikan.
- Diperlukan 1 sdm margarin.
- Diperlukan 1 sdm larutan maizena.
Langkah-langkah memasak Ikan Nila Merah Asam Manis
- Cuci dan bersihkan ikan, lalu iris jadi 2. Marinasi dengan bumbu asinan(bumbu asinan udh dibuat sama simbahku. nyetok di kulkas). Diamkan 5-10 menit.
- Panaskan minyak goreng. Goreng ikan sampai krispy.
- Lalu iris bawang bombay, cabe, bawang merah,bawang putih. Panaskan margarin.
- Tumis bahan bumbu iris tsb.. sampai harum aromanya. Lalu tambahkan air secukupnya.
- Tambahkan kecap, saus tiram, saos sambal, saos tomat. Beri garam dan kaldu bubuk. Koreksi rasa.
- Masukkan irisan tomat, Tunggu sampai mendidih. Setelah itu masukkan ikan yg sudah di goreng td.
- Aduk rata. Tambahkan larutan maizena. Terakhir Matangkan sampai air sedikit menyusut.
- Sajikan.,. Siap utk bekal suami ke kantorr....Jgn lupa bawa bekal ya..lebih sehat, lebih higienis, lebih irit juga tentunya 😁.