Beef Crispy.
Cara membuatnya pun cukup mudah, sobat dapat membuat Beef Crispy hanya dengan menggunakan 6 bahan dan 4 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk memasaknya, yuk kita coba resep Beef Crispy!
Bahan-bahan Beef Crispy
- Gunakan 1 kg daging sapi, potong setipis mungkin.
- Siapkan 4 siung bawang putih cincang halus. diuleg juga boleh.
- Siapkan secukupnya lada garam,.
- Gunakan 200 gr tepung terigu. bisa juga pake tepung bumbu.
- Gunakan 3-4 butir telur, kocok lepas.
- Gunakan 350 gr breadcrumb (tepung roti kasar).
Cara memasak Beef Crispy
- Marinade daging yang sudah diiris dg bawang putih, lada, dan garam. Bumbuinnya dikira2 ya, dikira2 ntar dagingnya ada rasanya. Jangan sampe hambar kaya hati kamyu #dijorokin.
- Ambil satu2 irisan daging. Celup di tepung bumbu, masukin di telur, terus masukin ke tepung roti. Gitu aja terus ampe dagingnya habis. Semangaat yaaa mihihi.
- Udah deh bisa langsung digoreng. Sisanya bisa masuk ke freezer buat persediaan dikala lapar melanda haha..
- Mamamnya bisa pake nasi sama sambel bawang. Hmmm dicocol ke mayonaise juga enaaaak....