Resep: Arsik Karo Kekinian

Kumpulan Resep Masakan.

Arsik Karo.

Arsik Karo Cara membuatnya pun cukup mudah, teman-teman dapat memasak Arsik Karo hanya dengan menggunakan 19 bahan dan 4 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk membuatnya, yuk kita coba resep Arsik Karo!

Bahan-bahan Arsik Karo

  1. Diperlukan 1 kg Ikan Mas.
  2. Diperlukan Bumbu :.
  3. Diperlukan 1 Ons cabai rawit.
  4. Dibutuhkan 4 buah cabe merah.
  5. Gunakan Bunga kecombrang.
  6. Sediakan 4 siung bawang merah.
  7. Sediakan 8 siung bawang putih.
  8. Diperlukan 1 ruas jahe + kunyit.
  9. Siapkan 2 ruas lengkuas.
  10. Diperlukan secukupnya Daun jeruk + sere.
  11. Dibutuhkan 4 butir kemiri.
  12. Sediakan secukupnya Andaliman.
  13. Sediakan 10 butir asam cekala.
  14. Dibutuhkan secukupnya Garam.
  15. Diperlukan 1 buah Santan dari kelapa.
  16. Siapkan 1 buah Tomat.
  17. Diperlukan Pelengkap :.
  18. Siapkan 1/2 kg kacang panjang sesuai selera.
  19. Sediakan 1/4 terong medan.

Cara membuat Arsik Karo

  1. Haluskan cabai,bawang merah,bawang putih,jahe kunyit,kemiri,andaliman....bisa menggunakan olekan atau lebih praktis bisa di blender...bumbu lainnya seperti sere,lengkuas,asam cekala cukup di geprek saja....peras kelapa...ambil santan kentalnya dan sisihkan dlu.
  2. Masukkan bumbu yang dihaluskan dan yang di geprek....lalu ditambahkan air dan garam....aduk sampai bumbu merata....lalu masukkan ikan mas yang sudah dibersihkan dan kacang panjang...tambahkan air sampai ikan tertutup bumbu....masak ikan sampai air hampir habis....jgn lupa ditutup pake tutup panci ya gaes....😊😊😊.
  3. Setelah air hampir habis...tuang santan kental yg tadi kita sudah sisihkan dan jg terong medan....masak kembali sampai air mengering....tp tanpa ditutup lg y gaes....jaga jgn sampai santan pecah.....setelah mendidih tambahkan tomat dan irisan bunga kecombrang...tunggu sampai air mengering...jgn lupa garam dicicip apakah sudah berasa.....
  4. Nah...ikan arsik karonya sudah mateng....dan siap disajikan....lebih enak dinikmati dengan nasi hangat dan rebusan sayur sebagai pendamping....selamat menikmati....dan silahkan di komen klo ada pertanyaan 😊😊😊😊.