Resep: Ikan Bawal Pesmol Ala Hana yang Renyah!

Kumpulan Resep Masakan.

Ikan Bawal Pesmol Ala Hana.

Ikan Bawal Pesmol Ala Hana Cara membuatnya pun cukup mudah, sobat dapat menghidangkan Ikan Bawal Pesmol Ala Hana hanya dengan menggunakan 19 bahan dan 5 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk membuatnya, yuk kita coba resep Ikan Bawal Pesmol Ala Hana!

Bahan-bahan Ikan Bawal Pesmol Ala Hana

  1. Sediakan Bahan utama.
  2. Siapkan 3 Ekor Ikan Bawal.
  3. Siapkan 2 Buah Jeruk Nipis (diperas).
  4. Siapkan 2 Sdm Garam.
  5. Siapkan 250 ml Minyak Goreng.
  6. Diperlukan Bahan bumbu pesmol.
  7. Dibutuhkan 1 Bks kemiri (biasanya harganya 500perak).
  8. Sediakan 3 Ruas Kunyit.
  9. Dibutuhkan 4 Siung bawang putih.
  10. Gunakan 1 Sdt lada.
  11. Siapkan 1 Sdt garam.
  12. Dibutuhkan 10 Buah Cabe Kriting Hijau (Dirajang).
  13. Dibutuhkan 5 Siung bawang merah (Dirajang).
  14. Diperlukan 3 Ruas Batang Serai (Dirajang).
  15. Gunakan 3 Lembar daun salam (Disobek).
  16. Siapkan 1 Ruas Jari Lengkuas (Digeprek).
  17. Gunakan 5 Sdm Minyak Goreng.
  18. Sediakan 1 Sdt Penyedap.
  19. Gunakan 1 Sdt Gula.

Langkah-langkah membuat Ikan Bawal Pesmol Ala Hana

  1. Langkah pertama, bersihkan dulu ikan bawal, lalu ikannya di beri perasan jeruk nipis dan dibalur dengan garam, agar bau amisnya tidak begitu menyengat, dan direndam kurang lebih 30menit..
  2. Sambil menunggu bisa sambil menyiapkan bahan bahan untuk bumbu pemolnya yaa bundaa. Siapkan ulekan lalu ulek halus kemiri, kunyit, bawang putih, lada, juga garam. Setelah bumbu ulek selanjutnya siapkan bumbu tumis ya bunda, cabe hijau, bawang merah, serai, salam, dan lengkuas..
  3. Setelah siap semua, mari kita tumis bumbu pesmolnya, yang pertama kita masukin bawang merah ya, tumis sampai harum masukan cabe kerting hijau, serai, daun salam, dan juga lengkuas, beserta bumbu penyedap dan gula, boleh tambah garam lagi, tp jangan banyak ya bun karena di bumbu ulek udh ada garamnya, selanjutnya masukan bumbu ulek tumis juga sampai harum, bileh juga tambah air matang sekitar 4sdm. Jika sudah boleh disisihkan ke mangkok..
  4. Selanjutnya kita goreng ikan bawalnya, boleh sampai kering, biar bisa dikriuk". Setelah digoreng, baru kita platting yaa.
  5. Taruh ikan diatas piring, dan tuang bumbu pesmol diatas ikannya, terlihat berantakan sih, hehe kurang lebih seperti itu yaa bun, voilaaa, this is it, ikan bawal pesmol ala hana 🤗🤗👍🏻👍🏻.