Cara Membuat Ikan Bakar Super Praktis yang Renyah!

Kumpulan Resep Masakan .

Ikan Bakar Super Praktis.

Ikan Bakar Super Praktis Cara membuatnya pun cukup mudah, teman-teman dapat memasak Ikan Bakar Super Praktis hanya dengan menggunakan 9 bahan dan 6 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk memasaknya, yuk kita coba resep Ikan Bakar Super Praktis!

Bahan Ikan Bakar Super Praktis

  1. Sediakan 1 kg ikan nila.
  2. Sediakan 1 saset bumbu racik.
  3. Siapkan 1 SDM mentega (aku paket royal palmia).
  4. Diperlukan 2 sdm Kecap Bango untuk olesan.
  5. Dibutuhkan Sambal kecap.
  6. Siapkan 3 siung bawang merah.
  7. Diperlukan 1 buah tomat ukuran besar.
  8. Sediakan 5 rawit hijau atau sesuai selera.
  9. Sediakan Kecap bango.

Langkah-langkah memasak Ikan Bakar Super Praktis

  1. Siapkan bahan. Bersihkan ikan. Sayat, dan lumuri bumbu racik. Diamkan 15-30 menit dikulkas.
  2. Setelah itu goreng ikan sampai matang dan merekah saja. Jangan terlalu kering.
  3. Panaskan 1sdm mentega setelah mencair matikan api dan tambahkan kecap. Aduk rata. Ikannya masukkan ke panci sambil dilumuri olesan.(biar tidak tercecer bumbu olesannya) Tiriskan.
  4. Panggang di oven 30 menit. Saat 15 menit balik ikannya ya biar matang merata. Suhunya kira-kira aja. Aku pake otang dengan api cenderung kecil.
  5. Sajikan dengan sambal kecap, timun, dan kerupuk..
  6. Mareee makan....